• Jumat, 29 September 2023

Raih Skor Kamera 153 DxOMark! Inilah Kelebihan HP OPPO Find X6 Pro yang Miliki 3 Lensa Beresolusi 50MP

- Senin, 18 September 2023 | 19:30 WIB
Kelebihan HP OPPO Find X6 Pro  (Beritrust.com)
Kelebihan HP OPPO Find X6 Pro (Beritrust.com)

Beritrust.comOPPO Find X6 Pro adalah HP pertama dari OPPO yang memiliki kamera terbaik.

HP OPPO Find X6 Pro ini mendapatkan skor kemampuan kamera 153 menurut DxOMark.

Skor OPPO Find X6 Pro tersebut membuat HP ini menduduki skor peringkat kedua dalam kategori per Mei 2023.

Baca Juga: Spesifikasi HP Lipat OPPO Find N2 Flip yang Raih Skor AnTuTu Hingga 1 Juta Poin dengan Chipset Dimensity 9000

OPPO terlihat sukses mengombinasikan sensor kamera yang besar dengan teknologi cip buatan sendiri, MariSilicon X dan kalibrasi warna ala Hasselblad (produsen kamera kenamaan).

Pada sejumlah kondisi pencahayaan, kamera OPPO Find X6 Pro diklaim bisa menghasilkan foto dengan detail tinggi dan warna yang apik.

Hal itu sama dengan rekaman videonya yang tidak kalah bagus, akan tetapi HP dengan sertifikasi IP68 ini tidak melulu mengenai kemampuan kamera yang bagus.

Baca Juga: Kepoin Spesifikasi Oppo Find N3 Flip, HP Layar Lipat Terbaru di 2023, Bawa Sensor Kamera Gak Main-main!

Desain HP tersebut juga nampak mentereng, khususnya pada varian warna coklat yang memakai material kulit sintetis pada back cover-nya.

Performa dan daya tahan baterai dari HP OPPO Find X6 Pro juga mengsankan.

Chipset SoC Snapdragon 8 Gen 2 bisa memberikan potensi terbaiknya tanpa membuat HP ini panas dan boros konsumsi daya.

Baca Juga: OPPO Find X3 Pro HP yang Memiliki RAM 12 GB dan Chipset Snapdragon 888, Cek Spesifikasi Lengkapnya Berikut Ini

Find X6 Pro juga diklaim bisa bertahan 19 jam 39 menit pada uji pemutaran video local yang dilakukan oleh GSM Arena.

Identitas HP kelas flagship OPPO Find X6 Pro akan dipertegas dengan adanya fitur seperti refresh rate adaptif di layar AMOLED-nya.

Halaman:

Editor: Mamduh Rihadatul Aisy

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X