Beritrust.com - Leeds United menghajar tim divisi tiga, Barnsley dalam bertanding di putaran kedua Carabao Cup 2022/2023. Skor 3-1 mengunci kemenangan Leeds.
Bermain di Elland Road menjadi keberuntungan sendiri untuk tuan rumah. Leeds tampil dengan dominan sejak awal. Serangan capat pasukan Jesse Marsch jadi tontonan menarik.
Luis Sinisterra membuka keunggulan Leeds di menit ke-21. Matuesz Klich menggandakan di 10 menit kemudian (32’), tapi langsung dibalas oleh Barnsley lewat gol Mads Juel Andersen (35’).
Baca Juga : Harga Masuk Objek Wisata Cibulan Kuningan
Skor 2-1 bertahan di 45 menit pertma. Leeds langsung meningkatkan tempo di babak kedua dalam upaya mengejar kemenangan.
Usaha Leeds membangkitkan hasil di menit ke-56, Klich mendapatkan gol keduanya sekaligus mengunci skor jadi 3-1 untuk kemenangan Leeds.
Setelah itu Barnsley mencoba lawan, tetapai Leeds bisa menjaga keunggulan dengan baik. 90 menit berakhir, skor 3-1 untuk kemenangan Leeds. Pasukan Jesse Marsch berhak melangkah ke putaran ketiga.
Baca Juga : Bumi Perkemahan Palutungan